Cliva

Cliva - Mengapa Terpilih lyrics

rate me

Ku tenggelam dalam beban

Cinta yang berat

Akan mengabaikan nuraniku

Saat pertama kau sentuh

Ingin aku

Merasakan cinta

Ingin aku curahkan

Perasaan ini

Ku terlanjur jatuh kepeluk

Aku pasrah pada kenyataan

Bawalah diriku kemanapun pergi

Sampai dunia kan runtuh

Biarlah kuceritakan pada dunia

Rasa cinta ini

Mengapa terpilih

Karena cinta sanggup mengungkap segalanya

Rasa suka nestapa perih

Sungguh telah menghabiskan seluruh kekuatan

Perasaanku

Katakanlah oh sayang

Inikah cinta

Rasa gelisah gundah hatiku

Sesaat saja kau jauh

Ingin aku selalu didekatmu

Oh katakanlah sayang

Untuk kali ini

Cintamu hanya untuk diriku

Dan tak akan pernah berakhir

Bawalah diriku kemanapun pergi

Sampai dunia kan runtuh

Get this song at:  amazon.com  sheetmusicplus.com

Share your thoughts

0 Comments found